
Wulan Guritno
Saat ini artis cantik Wulan Guritno sudah memiliki 3 orang anak, kendati demikian Wulan tetap terjun ke dunia entertainment. Hal itu berujung pada Wulan yang harus pintar-pintar membagi waktu untuk suaminya. Meskipun terkesan padat, Wulan mengaku sangat menikmatinya.
Wulan menambahkan bahwa dia sering kangen untuk berdua dengan suami, dia juga menyadari betapa berharganya waktu yang dia habiskan dengan anak-anaknya.
Dengan alasan repot, Wulan dan Adilla memanfaatkan yang ada di jakarta untuk menghabiskan waktu bersama dengan keluarga, mulai dari menonton sebuah event, pergi ke rumah eyang, sampai makan-makan.
Baca Juga: