Ketika Lady Jane berulang tahun yang ke-28, sang kekasih Simon D. yang saat ini masih sibuk dengan karirnya ternyata masih sempat mengirimi hadiah sebuah bunga mawar emas.
Pasangan kekasih yang selalu terlihat romantis ini melalui akun twitternya masing–masing pun terlihat saling balas, membalas. Sang kekasih, Simon mengucapkan selamat kepada Jane pada akun twitter pribadinya.
“Hari ini ulang tahun Lady Jane, seorang yang kuncintai. Ucapkan selamat untuknya! Happy Birthday!” tulisnya. Setelah itu Lady Jane pun membalas tulisan Simon dengan memperlihatkan bungan mawar emas. Lady Jane sendiri sangat bahagia akan hal ini.
Baca Juga: