Maia Estianty Tetap Tampil Centil & Slow di ‘Rindu Kamu’0 Komentar

Oleh Miftahur Roziqin
Diposting pada 01 Sep 2012 jam 7:37pm
Duo Maia

Duo Maia

Duo Maia Terkenal dengan image centilnya. Hal itulah yang akan tetap dipertahankan oleh mereka dalam membawakan lagu-lagunya, termasuk lagu barunya nanti yang berjudul ‘Rindu Kamu’.

“Saya kan spesialis centil dan slow,” ungkapnya saat ditemui di Epicentrum Kuningan, Jakarta Selatan, Selasa (29/8/2012) malam.

Penyanyi ‘Buaya Darat’ itu bukannya tak mau mengubah ciri khas musik yang dibawakannya. Ia mengaku tetap mempertahankan ciri khas itu karena sudah memahami pasar musiknya di Indonesia

“Kita punya standarisasi komersil buat Indonesia. Main terlalu canggih entar nggak suka, jadi kita menurunkan standar,” tandas ibu tiga anak itu.

Lagu baru yang siap dikeluarkan Maia dan Meichan berjudul ‘Rindu Kamu’. Menurut maya lagu ini pasti akan dialami semua pasangan,


Baca Juga:
Iklan

Leave a Reply

Your email address will not be published.

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.