Konser Bibang di Indonesia Jadi 2 Hari0 Komentar

Oleh Miftahur Roziqin
Diposting pada 25 Jun 2012 jam 3:25pm
Big Bang Alive Tour

Big Bang Alive Tour

Kali ini promotor konser Bigbang di Indonesia pun memberi kabar gembira bagi para fans Bigbang di Indonesia. Karena setelah kabar konser Bigbang di Singapura akan ditambah jadi dua malam, konser Bigbang di Jakarta akan digelar 2 malam juga.

Nantinya konser Bigbang pada hari kedua akan digelar pada 12 Oktober. “Iya jadi second show-nya tanggal 12 Oktober,” ujar Michael Rusli selaku Presiden Direktur Big Daddy Indonesia, Senin (25/6/2012).

Memang benar bahwa banyak VIP (fans Bigbang) yang tidak kebagian tiket untuk konser pertama Bigbang pada 13 Oktober nanti. Pihak promotor juga berharap bahwa tiket konser kedua Bigbang juga bisa terjual habis.


Baca Juga:
Iklan

Leave a Reply

Your email address will not be published.

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.