Dewi Perssik Bantah Kedekatannya Dengan Diego Michiels0 Komentar

Oleh Dian Ribut
Diposting pada 05 Dec 2011 jam 8:08pm
DePe dan Diego Michiels

DePe dan Diego Michiels

Diego Michiels ternyata tidak hanya memiliki kharisma di dunia sepakbola saja, namun di duia selebritis juga. Fotonya dengan beberapa artis yang sudah tersebar, sebut saja fotonya dengan Nikita Willy atau dengan Rahma Azhari.

Sekarang, selain kedua selebritis diatas. Foto Diego Michiels juga kembali tersebar. Bedanya, foto Diego Michiels kali ini terlihat bersama dengan Dewi Perssik. Seperti ayng kita tahu, Dewi Perssik adalah penyanyi dangdut yang sensasional dalam penampilannya baik diatas panggung maupun saat bermain film.

Kebanyakan artis akan enggan berkomenatr soal foto pribadi mereka yang tersebar, namun berbeda dengan DePe dalam peristiwa fotonya dengan Diego Michiels ini. Penyanyi dangdut ini dengan berani menanggapi fotonya dengan pemain sepakbola keturunan belanda itu.

Menurut DePe, fotonya dengan Diego Michiels hanya menunjukkan hubungan pertemanan mereka. Menurutnya, ak ada hubungan spesial diantara mereka dan jika meamng ada isu kedekatan dirinya dnegan Michiels, dia tidak terlalu khawatir dengan krtik yang aka dterimanya seputar beredarnya foto tersebut.


Baca Juga:
Iklan

Leave a Reply

Your email address will not be published.

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.