
Ariel
Menurut rencana, waktu yang diperkirakan paling cepat Ariel akan keluar tahanan dari tahanan adalah tanggal 23 Juli mendatang. Beredar kabar juga bahwa setelah bebas dari penjara nanti, Ariel akan langsung menggelar syukuran.
Vokalis eks Peterpan itu dikatakan akan melakukkan syukuran kebebasannya di di Sebuah Balroom Hotel yang terletak di bandung. Kabar lain juga menyebutkan bahwa dalam syukuran itu akan ahdir keluarga dan Musica Studios (label yang menaungi Ariel dkk).
Selain menggelar syukuran, kabarnya dalam acara tersebut juga akan ada acara buka bersama. Namun, sampai saat ini kebenaran mengenai kabar tersebut masih belum bisa dikonfirmasikan ke pihak manapun.
Belum lama ini, David yang merupakan salah satu personil eks Peterpan mengatakan bahwa memang saat Ariel bebas nanti akan ada penyambutan. Meskipun begitu, David belum menjelaskan secara rinci acara sepeti apa yang akan digelar.
Baca Juga: